30 tahun kini berlalu
Ketika fajar datang
Terbangun, lalu "alhamdulillahi ahyana ba'dama wailaka nusyur"
Langkah ini setapak demi setapak
Meraih suatu impian, berdzikirlah.......
Dalam malammu yang hening
Yossie Widodo
ICT Dalam Keseharian Kita
Information, Communication and Technology (ICT), yang kini ada dalam keseharian kita, merupakan elemen penting dalam kehidupan sosial kemasyarakatan. Sekedar mengingatkan, ICT adalah sistem atau teknologi yang dapat mereduksi batasan ruang dan waktu untuk mengambil, memindahkan, menganalisis, menyajikan, menyimpan dan menyampaikan data menjadi sebuah informasi. Peranan ICT pada aktivitas keseharian kita saat ini memang semakin dominan. ICT telah menjadi fasilitas utama bagi kegiatan berbagai sektor kehidupan yang memberikan andil besar terhadap perubahan – perubahan mendasar pada struktur operasi dan manajemen organisasi, apapun bentuknya. ICT berkembang pesat akibat kreatifitas manusia; sebaliknya, efek dari ICT yang mendunia ’memaksa’ kita semua untuk bertindak lebih kreatif dan inovatif dalam memenangkan persaingan global. |
Langganan:
Postingan (Atom)